You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kalurahan Temon Wetan
Kalurahan Temon Wetan

Kap. Temon, Kab. Kulon Progo, Provinsi DI Yogyakarta

Sugeng Rawuh Wonten Website Kalurahan Temon Wetan, Kapanewon Temon, Kabupaten Kulon Progo Untuk Pertanyaan dan Informasi terkait Pelayanan Umum Kalurahan Temon Wetan Silahkan hubungi WA Pelayanan 085850573445 INFORMASI PELAYANAN UMUM KALURAHAN TEMON WETAN Kami Segenap Pamong Kelurahan Temon Wetan dan Staf mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H MOHON MAAF LAHIR & BATIN Taqqobalallahu Minna Wa Minkum Taqobal Ya Karim

PERTOLONGAN PERTAMA BAGI PENDERITA HIPOTERMIA

PUJI PURWANINGSIH, S.Pd 11 Mei 2020 Dibaca 725 Kali
PERTOLONGAN PERTAMA BAGI PENDERITA HIPOTERMIA

HIPOTERMIA yaitu suhu tubuh menurun (<35>

  1. Menggigil/gemetar
  2. Perasaan melayang
  3. Nafas cepat, nadi lambat
  4. Pandangan terganggu
  5. Reaksi manik mata terhadap rangsangan cahaya lambat

Adapun Langkah-langkah penanganan / pertolongan pertama bagi penderita hipotermia antara lain :

  1. Bawa korban ketempat hangat
  2. Jaga jalan nafas tetap lancer
  3. Beri minuman hangat dan selimut
  4. Jaga agar tetap sadar
  5. Setelah keluar dari ruangan, diminta banyak bergerak (jika masih kedinginan)

 

Sumber Artikel :

Nama             : Raden Mas Bagus Kasatrio (Medician Wolf)

Nickname      : Bagus

Facebook      : Rd bagus Kasatrio

Twitter            : @baguskasatrio

No.Ponsel     : 085781294075

 

Sumber gambar :

https://www.kompasiana.com/setunggal/5c7fdbc9677ffb67d9009132/taukah-kalian-bahaya-hipotermi-saat-mendaki-gunung-berikut-cara-mengenal-gejala-dan-mengatasi-hipotermia?page=all

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image