You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kalurahan Temon Wetan
Kalurahan Temon Wetan

Kap. Temon, Kab. Kulon Progo, Provinsi DI Yogyakarta

Sugeng Rawuh Wonten Website Kalurahan Temon Wetan, Kapanewon Temon, Kabupaten Kulon Progo Untuk Pertanyaan dan Informasi terkait Pelayanan Umum Kalurahan Temon Wetan Silahkan hubungi WA Pelayanan 085850573445 INFORMASI PELAYANAN UMUM KALURAHAN TEMON WETAN Kami Segenap Pamong Kelurahan Temon Wetan dan Staf mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H MOHON MAAF LAHIR & BATIN Taqqobalallahu Minna Wa Minkum Taqobal Ya Karim

BPD SIDANGKAN APBKAL TEMON WETAN 2024

Administrator 24 November 2023 Dibaca 368 Kali
BPD SIDANGKAN APBKAL TEMON WETAN 2024

JUM'AT, 24 November 2024 Pemerintah Kalurahan Temon Wetan bersama Badan Permusyawaratan Kalurahan melakukan pembahasan atau sidang Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Temon Wetan Tahun 2024. Dimana dalam pembahasan ini ada beberapa yang ditanyakan oleh BPKal yaitu termasuk Honor PAUD, Lembaga Adat, KIM, dan Kaum Rois. Dimana pertanyaan itu bersifat anggaran yang belum terdanai, menurut Lurah Temon Wetan yaitu Ibu Puji Purwaningsih, S. Pd menjelaskan bahwa apa yang dianggarkan harus ada payung hukumnya yang belum ada belum bisa terdanai. Oleh karena itu harapannya dengan adanya penganggaran ini lembaga ikut aktif dalam pengajuan program program kusus agar dapat terdanai. Selain itu mudah mudahan dalam APBKal ini dapat mengkafer kebutuhan masyarakat. 

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image